![]() |
Custom Permalink |
Custom permalink di Blogspot atau juga disebut permanent link dan dalam bahasa Indonesia Tautan Permanen, merupakan salah satu fitur penting blogger untuk mendongkrak konten blog lebih SEO Friendly di Search Enggine.
Fungsi fitur custom permalink di Blogger
Tidak ada hal yang tidak penting pada setiap fitur yang disediakan oleh blogger. Termasuk Custom Permalink itu sendiri. Fitur ini, berfungsi untuk merubah URL judul postingan, sesuai keinginan.
Sebagai gambaran, cara kerja atau cara menggunakan custom permalink: Ketika anda membuat sebuah judul post “Fungsi dan Manfaat Custom Permalink di Blogger/Blogspot“, apabila anda menulis artikel dan kemudian langsung publish, maka kemungkinan akan muncul permalink secara otomatis seperti ini:
http://redaksiexpo2012.blogspot.com/2013/11/fungsi-dan-manfaat-custom-permalink-di.html
Sedangkan ketika menggunakan fasilitas custom permalink, maka permalink (url postingan) tidak akan terpotong. Atau dengan kata lain, kita dapat membuat permalink secara manual sesuai dengan keinginan kita.
Caranya, lihat sebelah kanan, klik Tautan Permanen dan tandai URL Khusus. kemudian masukan kata-kata yang diinginkan, contoh : Manfaat-dan-fungsi-Custom-Permalink-di-Blogger-Blogspot kemudian klik Selesai, maka hasilnya pasti akan terbentuk permalink menjadi:
https://deercreekfoundation.org/2013/11/Manfaat-dan-fungsi-Custom-Permalink-di-Blogger-Blogspot.htm
(jangan gunakan spasi, tapi gunakan strip (-) untuk pemisah kata), lihat contoh tulisan berwarna merah diatas:
Berikut adalah gambar contoh editing Custom Permalink di Blogger/Blogspot:
![]() |
Custom Permalink di Blogger/Blogspot |
Manfaat Custom Permalink di Blogger/Blogspot
Sudah barang tentu setiap fitur di blogger mempunyai manfaat yang besar untuk sebuah blog. Demikian juga dengan Custom Permalink tersebut.
Dengan adanya fasilitas custom permalink, maka permalink (url postingan) tidak akan terpotong. Caranya, sebagaimana telah dijelaskan diatas. Dengan terlihatnya perbedaan permalink yang terbentuk secara otomatis dengan permalink khusus, mungkin anda sudah mulai tergambar tentang manfaatnya.
Benar kawan!!!! dengan adanya “tautan permanen khusus” melalui fitur Custom Permalink tersebut, URL konten/artikel yang kita tulis pasti akan lebih SEO Friendly. URL tersebut, dapat terbentuk secara lengkap sesuai dengan judul artikel dan bahkan mampu membentuk deskripsi singkat artikel/konten bersangkutan.
Dengan fasilitas Custom Permalink ini, jelas artikel/konten anda lebih SEO friendlly.
Catatan
1. Untuk bisa menggunakan layanan ini, harus menggunakan tampilan baru (new interface)
2. Hanya bisa diedit sebelum artikel di publish
3. Gunakan strip (-) untuk pemisah antar kata.
18 replies on “Fungsi dan Manfaat Custom Permalink di Blogger/Blogspot”
ow gitu baru tahu saya, sangat bermanfaat sob
saya permalink hanya kalo pas ingat aja saya buat panjang, tapi kalo pas lupa ya saya publish langsung, hehehe 🙂
pada gambar diatas itu ada tulisan Permalinks!, berarti tautan permanen tempatnya yg asli disitu ya mas?
Oke… terimakasih atas setiap kunjungannya…
Waduh mbak Indri… itu sich melebihi kekuatan permalinks yang sesungguhnya. Dari situ juga awal para blogger bisa tumbuh besar dan kemudian menciptakan blog-blog berkualitas tinggi. Dan yang jelas, disana mampu menautkan para Pria menjadi tak berdaya… ho.. hooo..
ooh jadi url nya lengkap yah . . . gak kepotong. Mantab deh. ^^
saya selalu mengabaikan yang satu ini mas 😀 hadeuhh
Iya mas… mantap banget, he… he…
Saya selama ini juga sama. Mengabaikan fitur ini. Tapi beberapa posting selanjutnya mulai menerapkan 'permalink' khusus tersebut. Secara logika memang cukup SEO
Iya saya juga kadang-kadang kalau nggak lupa sering menggunakan custom permalink ini apabila judul posting terlalu panjang hehehe 😀
detail info : http://goo.gl/ZwBGPk
Hari Ini Anda membantu, bukan depan Anda dibantu (+30% dari nilai yang Anda bantukan) + binary bonus
Jika Anda Sudah Mengenal MMM, Saatnya anda mengenal S3-System (hingga saat ini 11Agustus 2014, belum genap 1 bulan) .
– S3-System BUKAN BISNIS ONLINE
– S3-System BUKAN PROGRAM INVESTASI HYIP
– S3-System BUKAN PERUSAHAAN , S3-System TIDAK MENJUAL PRODUK
– S3-System BUKAN ARISAN BERANTAI YANG WAJIB CARI MEMBER / Moneygame
– S3-System BUKAN MLM YANG WAJIB CARI MEMBER / JUAL PRODUK / TUTUP POINT
– S3-System BUKAN PROGRAM PINJAM MEMINJAM UANG
– S3-System BUKAN JUGA SEBUAH BANK
S3-System adalah sebuah komunitas
dimana komunitas ini adalah saling membantu.
Saya biasanya pke spasi gan….
gimna tuh?
http://dp-bbmterbaru.blogspot.com/
informasi yang bagus…
untuk mempermudah SEO adakah batas limit untuk mendongkrak permalink itu sendiri??
kunjungi
http://togel-sepanjang-masa-brotogel.blogspot.com/
oke om
oke banget tipsnya gan …main juga ke …..golexkerja.blogspot.com 🙂
baru tau saya om kegunaan permalink….. mbok mau liat-liat film gratis om monggo kunjungi http://megacinema-21.blogspot.co.id
trims banget mbak, baru tau saya , he he
thanks gan .. kunbalnya gan http://www.beritaupdate.cf
terima kasih, sangat membantu..akan coba saya terapkan…agar lebih simpel..